Seputaran.id
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Umum
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Advetorial
  • Nasional
Home Kalsel

BP Perda DPRD Kalsel Pastikan 22 Usulan Raperda dalam Propemperda 2023 untuk Kepentingan Rakyat

Minggu, 4 Des 2022 | 09:58 WITA
Rapat koordinasi dan harmonisasi penyusunan Propemperda 2023 oleh BP Perda DPRD Kalsel.

Rapat koordinasi dan harmonisasi penyusunan Propemperda 2023 oleh BP Perda DPRD Kalsel.

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, BANJARMASIN – Sebanyak 22 usulan Raperda masuk dalam Program Pembentukan Perda (Propemperda) 2023 di Badan Pembentukan Peraturan Daerah (BP Perda) DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel).

Semua usulan Raperda tersebut dipastikan dipastikan untuk kepentingan masyarakat Kalsel.

“Semua usulan Raperda yang masuk ke BP-Perda, sudah diatur dan diukur untuk berpihak kepada masyarakat dan daerah,” tegas Ketua BP Perda DPRD Kalsel H Hormansyah.

Supian HK Nikmati Sunset Coffee Break di KRI Dr. Radjiman Wedyodiningrat-992

Supian HK Nikmati Sunset Coffee Break di KRI Dr. Radjiman Wedyodiningrat-992

Kamis, 3 Jul 2025 | 20:36
Sempurnakan Perda Sapu Jagat, Pansus II DPRD Kalsel Kunjungi Badan Pangan Nasional RI

Sempurnakan Perda Sapu Jagat, Pansus II DPRD Kalsel Kunjungi Badan Pangan Nasional RI

Kamis, 3 Jul 2025 | 20:32
Pertajam Substansi Raperda Pemberdayaan Ormas, Pansus I Konsultasi ke Kemendagri RI

Pertajam Substansi Raperda Pemberdayaan Ormas, Pansus I Konsultasi ke Kemendagri RI

Kamis, 3 Jul 2025 | 20:27
Pansus III DPRD Kalsel Konsultasi ke Bina Bangda, Bahas RPJMD 2025–2029

Pansus III DPRD Kalsel Konsultasi ke Bina Bangda, Bahas RPJMD 2025–2029

Kamis, 3 Jul 2025 | 20:24

Sehingga, kata dia, koordinasi dan harmonisasi untuk pembentukan payung hukum di daerah sangat penting dilaksanakan dan disusun sesuai kebutuhan dan skala prioritas.

Menurut dia, usulan Raperda tersebut diputuskan saat rapat koordinasi dan harmonisasi penyusunan Propemperda 2023 di akhir November 2022 tadi.

“Rapat tersebut juga dihadiri oleh perwakilan masing-masing komisi serta pihak eksekutif daerah Kalsel terkait yang bersangkutan dengan pemrakarsa usulan Raperda,” ujarnya.

Dijelaskannya, dari 22 usulan Raperda yang masuk, rinciannya 12 Raperda diajukan DPRD Kalsel dan 10 Raperda usulan Pemerintah Provinsi Kalsel atau eksekutif.

Dilanjutkannya, 12 Raperda yang diajukan DPRD Provinsi kalsel terdiri dari 4 usulan Komisi I, lalu 2 usulan oleh Komisi II, ada 3 usulan oleh Komisi III dan 2 usulan oleh Komisi IV, serta 1 usulan dari BP-Perda DPRD Kalsel.

Komisi I mengusulkan Raperda tentang Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan, Raperda tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Provinsi Kalsel Nomor 4 Tahun 2013 tentang Pelayanan Publik, Perubahan Perda Nomor 17 Tahun 2018 tentang Fasilitasi Pencegahan Penanggulangan Narkotika, Psikotropika, dan zat adiktif dan yang terakhir raperda tentang Partisipasi Masyarakat dalam Penyelenggaraan Pemerintah Daerah.

Kemudian, Raperda yang diusulkan oleh Komisi II, yakni Raperda tentang Penetapan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi sebagai SPAM Lintas Kabupaten/Kota dan Perda tentang Pencegahan dan Pemberantasan Perusakan Hutan.

Adapun usulan dari Komisi III, di antaranya yakni Raperda Pengendalian Usaha Pertambangan Bahan Galian Golongan C pada Wilayah Sungai, Perda Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Gambut, dan Perda tentang Inovasi Daerah.

Sedangkan Komisi yang membidangi kesejahteraan rakyat, yakni Komisi IV mengusulkan Raperda tentang Keperpustakaan dan Pembudayaan Literasi, dan Raperda Penanggulangan Stunting.

“Dari BP Perda, mengusulkan Raperda tentang Pedoman Pembentukan Peraturan Daerah Provinsi Kalsel,” tandasnya. (smr)

Tags: DPRD KalselPropemperda 2023Raperdaseputaran.id

Baca Juga

Tingkatkan Minat Baca Masyarakat, DPRD Kotabaru Minta Masukan Dispersip Kalsel

Tingkatkan Minat Baca Masyarakat, DPRD Kotabaru Minta Masukan Dispersip Kalsel

Jumat, 18 Jul 2025 | 16:14
Sidak Disperdagin Temukan Beras Oplosan di Sejumlah Ritel Modern

Sidak Disperdagin Temukan Beras Oplosan di Sejumlah Ritel Modern

Jumat, 18 Jul 2025 | 15:46
Atasi Inflasi, DKP3 Banjarmasin Bagikan Bibit Lombok

Atasi Inflasi, DKP3 Banjarmasin Bagikan Bibit Lombok

Kamis, 17 Jul 2025 | 16:52
Ketika Scoopy Bertemu Seni: Serunya Pot Class dan City Rolling Bareng Komunitas

Scoopy Velocreativity Banjarbaru: Ruang Ekspresi Komunitas dan Kreativitas Anak Muda Banua

Kamis, 17 Jul 2025 | 14:58
Next Post
DPRD Kalsel Kaji Sistem Drainase ke Kalteng 

DPRD Kalsel Kaji Sistem Drainase ke Kalteng 

  • Kontak Kami
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist