Seputaran.id
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Umum
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Advetorial
  • Nasional
Home Kalsel Banjarmasin

Pemko Banjarmasin Sterilkan Kawasan Siring Tandean dari PKL

Senin, 16 Jan 2023 | 20:24 WITA
Kawasan Siring Tandean yang disterilkan dari PKL. (foto : shn)

Kawasan Siring Tandean yang disterilkan dari PKL. (foto : shn)

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, BANJARMASIN – Menghargai hak wisatawan sekaligus mencegah Siring Tandean serupa pasar, Pemko Banjarmasin sterilkan kawasan wisata tersebut dari Pedagang Kaki Lima (PKL).

Sehingga, kawasan Siring Menara Pandang sudah mulai dilakukan penataan oleh Pemerintah Kota (Pemko) Banjarmasin. Dan mencegah PKL berjualan juga sudah dibuatkan pagar.

Sehingga di dalam kawasan siring sudah terbebas atau telah ditertibkan dari PKL yang berjualan.

TP PKK Banjarmasin Bagikan Sembako dan Obat-obatan untuk Warga Terdampak Banjir di Tanjung Pagar

TP PKK Banjarmasin Bagikan Sembako dan Obat-obatan untuk Warga Terdampak Banjir di Tanjung Pagar

Sabtu, 10 Jan 2026 | 20:03
Dilaksanakan 14 Februari 2026, Haul ke-6 Guru Zuhdi Terus Dipersiapkan

Dilaksanakan 14 Februari 2026, Haul ke-6 Guru Zuhdi Terus Dipersiapkan

Sabtu, 10 Jan 2026 | 20:00
Komisi IV Minta MBG Tetap Berjalan Bagi Sekolah Terdampak Banjir

Komisi IV Minta MBG Tetap Berjalan Bagi Sekolah Terdampak Banjir

Rabu, 7 Jan 2026 | 15:57
Dapur Umum Sediakan Makanan 3 Kali Sehari untuk Warga Terdampak Banjir

Dapur Umum Sediakan Makanan 3 Kali Sehari untuk Warga Terdampak Banjir

Rabu, 7 Jan 2026 | 15:50

Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina mengatakan, penertiban sendiri dilakukan, tentunya bertujuan untuk menghadirkan ruang-ruang wisata yang nyaman, aman dan representatif bagi para wisatawan yang berkunjung.

“Jadi ya harus kita atur karena hak para pengunjung juga harus diperhatikan, jangan sampai siring sebagai ruang publik itu berubah jadi pasar,” katanya, Senin (16/1/2023).

Menurutnya, dengan mulai ditatanya kawasan tersebut, suasana Siring Tandean sekarang sudah terasa sangat nyaman bagi pengunjung yang ingin bersantai maupun berolahraga.

“Untuk para PKL, pihaknya sudah menyiapkan space untuk bisa tetap berjualan dan tentunya akan diatur dengan baik supaya lebih nyaman dari sebelumnya. Posisi agak didorong ke arah Pasar Lama, disana masih banyak spacenya,” ujarnya.

Apalagi, kata Ibnu, pengelolaannya nanti dilakukan oleh beberapa pihak swasta di beberapa spot di kawasan siring tersebut.

Mengingat, kawasan siring menjadi salah satu objek wisata yang bakal diberlakukan penarikan retribusi kepada PKL oleh Dinas Kebudayaan, Olahraga dan Pariwisata (Disbudporapar) Banjarmasin.

“Tujuannya untuk peningkatan Pendapat Asli Daerah (PAD). Jika harus berbayar itu ada Peraturan Daerah (Perda) nya dan di pariwisata ada target pendapatan yang harus kita evaluasi terus,” tuturnya.

Baginya, penarikan retribusi tersebut tak masalah, mengingat Pemko Banjarmasin juga sudah menyiapkan fasilitas memadai khususnya di kawasan siring.

“Maka untuk penarikan retribusi sudah wajar saja dilakukan. Masyarakat pasti tidak akan mengeluh asalkan sebanding dengan fasilitas dan suasana nyaman dihadirkan. Saya kira itu potensi pendapatan yang harus digali,” jelasnya.

Saat ini, katanya, untuk pengaturan di kawasan siring sepenuhnya diserahkan kepada Unit Pelaksana Teknis (UPT) Siring.

“Jadi kepala UPT siring silahkan mengatur dengan baik, selama ini juga dibantu terkait seperti Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Dinas Perhubungan (Dishub) dan Kepolisian untuk menghadirkan suasana yang nyaman dan aman bagi para pengunjung,” tukasnya. (shn/smr)

Tags: Pemko BanjarmasinPKLseputaran.idSiring Tandean

Baca Juga

Honor Ketua RT jadi Rp 750 Ribu Tiap Bulan, Dana Operasional Rp 17 Juta Setahun

Honor Ketua RT jadi Rp 750 Ribu Tiap Bulan, Dana Operasional Rp 17 Juta Setahun

Senin, 12 Jan 2026 | 21:05
Pemko Banjarmasin Dorong Transformasi Pelayanan Posyandu

Pemko Banjarmasin Dorong Transformasi Pelayanan Posyandu

Senin, 12 Jan 2026 | 20:58
Perketat Perizinan Pembangunan Perumahan, Disperkim Banjarmasin Minta Jangan Sampai Menutup Jalur Sungai

Perketat Perizinan Pembangunan Perumahan, Disperkim Banjarmasin Minta Jangan Sampai Menutup Jalur Sungai

Minggu, 11 Jan 2026 | 20:33
Tinjau Banjir di Komplek PWI dan Malkom Temon, Wakil Rakyat Dapil Utara Serahkan Bantuan

Tinjau Banjir di Komplek PWI dan Malkom Temon, Wakil Rakyat Dapil Utara Serahkan Bantuan

Minggu, 11 Jan 2026 | 14:16
Next Post
Sosialisasi LPPD, Ibnu Sina Sebut Setiap Rupiah di ABPD Dipertanggungjawabkan

Sosialisasi LPPD, Ibnu Sina Sebut Setiap Rupiah di ABPD Dipertanggungjawabkan

  • Kontak Kami
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist