Seputaran.id
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Umum
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Advetorial
  • Nasional
Home Kesehatan

Dinkes Banjarmasin Imbau Masyarakat Waspadai Penyakit di Musim Penghujan

Selasa, 28 Okt 2025 | 16:09 WITA
Musim hujan warga diminta waspada penyakit yang kerap menyerang. (foto : shn/seputaran)

Musim hujan warga diminta waspada penyakit yang kerap menyerang. (foto : shn/seputaran)

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, BANJARMASIN – Dinas Kesehatan (Dinkes) Banjarmasin mengimbau masyarakat untuk waspadai semua penyakit yang mudah menyerang ketika memasuki musim penghujan saat ini.

Plt Kepala Dinkes Banjarmasin Muhammad Ramadhan mengungkapkan, penyakit yang sering muncul pada periode ini seperti Demam Berdarah Dengue (DBD), Influenza, ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan Akut), Diare, penyakit kulit dan leptospirosis.

“Jadi ada beberapa penyakit yang perlu diwaspadai masyarakat memasuki musim penghujan ini, terutama DBD,” ujarnya.

Kelurahan Sungai Baru Terpilih dalam Penilaian KRAPPA Tingkat Provinsi

Kelurahan Sungai Baru Terpilih dalam Penilaian KRAPPA Tingkat Provinsi

Senin, 27 Okt 2025 | 21:01
Lima Sekolah Perwakilan Masing-masing Kecamatan Ikuti Lomba Sekolah Sehat tingkat SD

Lima Sekolah Perwakilan Masing-masing Kecamatan Ikuti Lomba Sekolah Sehat tingkat SD

Senin, 27 Okt 2025 | 20:33
Ciptakan Sitkamtibmas, Dit Intelkam Polda Kalsel Jalin Keakraban dengan Warga Belda

Ciptakan Sitkamtibmas, Dit Intelkam Polda Kalsel Jalin Keakraban dengan Warga Belda

Sabtu, 25 Okt 2025 | 21:14
Kondisi 40 Siswa Diduga Keracunan Membaik, Semua Sudah Masuk Sekolah

Kondisi 40 Siswa Diduga Keracunan Membaik, Semua Sudah Masuk Sekolah

Kamis, 23 Okt 2025 | 21:32

Masyarakat juga diingatkan untuk selalu menerapakan 3M, yakni menguras tempat penampungan air secara rutin, menutup rapat tempat penampungan air dan memanfaatkan kembali atau mendaur ulang barang bekas yang berpotensi menjadi sarang nyamuk.

“Jangan lupa menggunakan lotion anti-nyamuk, memasang kelambu dan menanam tanaman pengusir nyamuk serta memelihara ikan pemakan jentik nyamuk,” kata Ramadhan, Senin (27/10/2025).

Tak hanya itu, dalam kondisi cuaca seperti ini masyarakat juga diminta untuk selalu memenuhi asupan makanan bergizi yang seimbang dengan perbanyak sayur.

Dan kalau bisa makan buah untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan termasuk minum air putih yang banyak.

Di samping itu, penting untuk menjaga kesehatan tubuh dan selalu menggunakan pakaian hangat atau jas hujan, saat bepergian di cuaca yang tidak menentu untuk mencegah flu dan ISPA.

Dia berharap seluruh masyarakat dapat berperan aktif dalam menjaga kebersihan dan kesehatan diri, serta lingkungan demi mencegah munculnya wabah penyakit di musim hujan dan masa transisi pancaroba ini.

Ramadhan mengingatkan, jika menunjukkan demam tinggi, batuk, pilek berat, diare atau gejala lain yang tidak biasa, segera lakukan periksakan diri ke fasilitas kesehatan (Faskes) terdekat.

“Jika menunjukkan gejala sejumlah penyakit tadi bisa segera ke Faskes, seperti Puskesmas maupun Rumah Sakit terdekat untuk segera ditangani,” tukasnya. (shn/smr)

Tags: banjarmasinDinkes BanjarmasinkesehatanMusim HujanWaspada Penyakit

Baca Juga

Generasi Muda Jangan Ragu Ambil Peran Membangun Kota

Generasi Muda Jangan Ragu Ambil Peran Membangun Kota

Selasa, 28 Okt 2025 | 17:59
Muhidin Bongkar Fakta di Balik Dana Rp 5,1 Triliun: Bukan Mengendap, Tapi Strategi Keuangan Daerah

Muhidin Bongkar Fakta di Balik Dana Rp 5,1 Triliun: Bukan Mengendap, Tapi Strategi Keuangan Daerah

Selasa, 28 Okt 2025 | 17:56
Bunda PAUD Banjarmasin Dorong Pendidikan PAUD/TK Digratiskan Bagi Warga Kurang Mampu

Bunda PAUD Banjarmasin Dorong Pendidikan PAUD/TK Digratiskan Bagi Warga Kurang Mampu

Selasa, 28 Okt 2025 | 13:22
Pisah Sambut Kajati Kalsel, Gubernur H Muhidin tetap Ingin Saling Sinergi Membangun Banua

Pisah Sambut Kajati Kalsel, Gubernur H Muhidin tetap Ingin Saling Sinergi Membangun Banua

Selasa, 28 Okt 2025 | 10:12
Next Post
Muhidin Bongkar Fakta di Balik Dana Rp 5,1 Triliun: Bukan Mengendap, Tapi Strategi Keuangan Daerah

Muhidin Bongkar Fakta di Balik Dana Rp 5,1 Triliun: Bukan Mengendap, Tapi Strategi Keuangan Daerah

  • Kontak Kami
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist