Seputaran.id
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kriminal
    • Kejadian
    • Hukum
  • Umum
    • Ekonomi
    • Politik
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Pemerintahan
  • Religi
  • Olahraga
  • Seni Budaya
  • Advetorial
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemkab Barito Selatan
  • Opini
No Result
View All Result
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kriminal
    • Kejadian
    • Hukum
  • Umum
    • Ekonomi
    • Politik
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Pemerintahan
  • Religi
  • Olahraga
  • Seni Budaya
  • Advetorial
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemkab Barito Selatan
  • Opini
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Umum
  • Religi
  • Olahraga
  • Seni Budaya
  • Advetorial
  • Opini
Home Pentahelix Pemerintahan

Sistem E-Parkir Terkesan Dipaksakan

Senin, 26 Mei 2025 | 21:24 WITA
Wakil Ketua DPRD Banjarmasin Hary Wijaya. (foto : sna/seputaran)

Wakil Ketua DPRD Banjarmasin Hary Wijaya. (foto : sna/seputaran)

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, BANJARMASIN – Sejumlah titik parkir di Banjarmasin akan menggunakan sistem E-Parkir. Terbaru, Pasar Sudimampir sudah mulai menerapkan sistem parkir elektronik sejak Februari 2025.

Hanya saja, Wakil Ketua DPRD Banjarmasin Hary Wijaya menyebut, kebijakan E – Parkir tersebut terkesan dipaksakan, karena pembayaran harus menggunakan E – Money.

Sementara, pengguna parkir atau warga banyak yang belum memiliki media pembayarannya seperti E – Money, kartu debit, kartu kredit, dompet digital dan transfer bank atau sejenisnya.

Perkuat Ketahanan Pangan, Wabub Barsel Serahkan Alsintan dan Benih Padi Inbrida

Perkuat Ketahanan Pangan, Wabub Barsel Serahkan Alsintan dan Benih Padi Inbrida

Selasa, 27 Mei 2025 | 18:39
M Ridho Akbar Resmi Pimpin DPD KNPI Banjarmasin

M Ridho Akbar Resmi Pimpin DPD KNPI Banjarmasin

Senin, 26 Mei 2025 | 21:21
Lima Pengurus Organisasi Kepemudaan di Banjarmasin Dilantik Sekaligus

Lima Pengurus Organisasi Kepemudaan di Banjarmasin Dilantik Sekaligus

Senin, 26 Mei 2025 | 15:55
PT Trio Motor dan Terjebakkopi Teken MoU

PT Trio Motor dan Terjebakkopi Teken MoU

Senin, 19 Mei 2025 | 21:38

Selain itu teknis pembayaran tarif parkirnya pun masih perlu disempurnakan.

“Seperti diketahui E – Parkir pembayaran cashless melalui barcode yang disediakan pengelola parkir. Nah, ini yang kita bingung, barcode tersebut tujuan rekeningnya ke mana,” tanyanya.

Menurutnya, jika langsung ke pengelola parkir, bukan dengan juru parkir (Jukir) yang di lapangan, dikhawatirkan menyebabkan sistem E-Parkir yang tujuannya meminimalisir kebocoran PAD, malah menjadi gagal.

“Biasanya Jukir langsung setoron per hari. Jika langsung ke pengelola, ini yang akan menjadi rancu. Bisa saja, malah Jukir di lapangan “bermain” tidak memakai sistem E – Parkir, tetapi minta bayaran langsung ke pengguna parkir, lantaran harus memenuhi setoran per hari tadi,” jelasnya kepada wartawan, di ruang paripurna DPRD Banjarmasin, Senin (25/5/2025).

Ia pun menyarankan, agar barcode pembayaran E – Parkir tersebut langsung ke Jukir, bukan ke pengelola atau pemilik lahan parkir.

Hary juga meminta, Pemko Banjarmasin memfasilitasi pengelola parkir bekerja sama dengan Bank Kalsel, dalam hal menyediakan kartu E-Money.

“Kartu tersebut bisa diberikan gratis, namun top up masing-masing pengguna. Sebab, kegunaan kartu E-Money tidak hanya untuk bayar parkir, tetapi juga bisa transaksi lain,” sebutnya.

Dia yakin, dengan mendukung program pemerintah daerah yakni smart city, akan meningkatkan nilai Bank Kalsel. “Bisa jadi akan menambah kepercayaan masyarakat dan transaksi di Bank Kalsel,” tukasnya.

Untuk diketahui, sesuai Perda, tarif retribusi parkir Rp3 ribu untuk roda 2 dan Rp5 ribu untuk roda 4. (sna/smr)

Tags: banjarmasinDipaksakanE-ParkirHary WijayaParkirPemerintahanWakil Ketua DPRD Banjarmasin

Baca Juga

Disperdagin Edukasi Kemetrologian Mahasiswa FEB ULM

Disperdagin Edukasi Kemetrologian Mahasiswa FEB ULM

Rabu, 28 Mei 2025 | 22:57
30 Tukang Jagal Ikuti Pelatihan Penyembelihan Hewan Kurban

30 Tukang Jagal Ikuti Pelatihan Penyembelihan Hewan Kurban

Rabu, 28 Mei 2025 | 22:48
Banjarmasin Pertahankan Gelar Juara Umum Forda VII Kalsel

Banjarmasin Pertahankan Gelar Juara Umum Forda VII Kalsel

Rabu, 28 Mei 2025 | 16:47
DJP Kalselteng Catat Telah Terima 253.551 SPT Wilayah Kalsel

DJP Kalselteng Catat Telah Terima 253.551 SPT Wilayah Kalsel

Rabu, 28 Mei 2025 | 16:10
Next Post
Perkuat Ketahanan Pangan, Wabub Barsel Serahkan Alsintan dan Benih Padi Inbrida

Perkuat Ketahanan Pangan, Wabub Barsel Serahkan Alsintan dan Benih Padi Inbrida

  • Tentang Kami
  • Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Karir
  • Kontak Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kriminal
    • Kejadian
    • Hukum
  • Umum
    • Ekonomi
    • Politik
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Pemerintahan
  • Religi
  • Olahraga
  • Seni Budaya
  • Advetorial
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemkab Barito Selatan
  • Opini

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist