Seputaran.id
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Umum
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Advetorial
  • Nasional
Home Ekonomi

Jelang Nataru, Monitoring Kebutuhan Pokok di Pasar Tradisional dan Modern

Jumat, 8 Des 2023 | 22:45 WITA
Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina bersama Sekda Kota Banjarmasin Ikhsan Budiman monitoring kebutuhan bahan pokok di pasar tradisional. (foto : shn/seputaran)

Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina bersama Sekda Kota Banjarmasin Ikhsan Budiman monitoring kebutuhan bahan pokok di pasar tradisional. (foto : shn/seputaran)

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, BANJARMASIN – Menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 atau Nataru, unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Banjarmasin melakukan monitoring ke pasar tradisional dan modern yang ada di Banjarmasin, Jumat (8/12/2023).

Monitoring itu dilakukan langsung Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Banjarmasin Ikhsan Budiman bersama Forkompinda lainnya.

Pasar yang dikunjungi dalam kegiatan monitoring yakni Kuripan dan Supermaket Hero.

Walikota Banjarmasin Bersama 195 Personel Satpol PP Jalani Tes Urine

Walikota Banjarmasin Bersama 195 Personel Satpol PP Jalani Tes Urine

Senin, 13 Okt 2025 | 20:41
Banjarmasin Raih TPAKD Award 2025, Kategori Terbaik Regional Kalimantan

Banjarmasin Raih TPAKD Award 2025, Kategori Terbaik Regional Kalimantan

Senin, 13 Okt 2025 | 12:52
Warga Kecewa di Malam Puncak Perayaan Harjad, Walikota Yamin Mohon Maaf dan Mengakui Salah

Warga Kecewa di Malam Puncak Perayaan Harjad, Walikota Yamin Mohon Maaf dan Mengakui Salah

Selasa, 7 Okt 2025 | 14:40
Besok Bakul Fest dan Kick Off Harjad Kota Banjarmasin ke-499

Pemko Banjarmasin Usulkan 1.800 PPPK Paruh Waktu di 2025 Ini

Senin, 6 Okt 2025 | 19:25

Kegiatan itu dilakukan untuk memantau pergerakan harga, persediaan produk dan distribusi.

Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina mengatakan, secara umum harga mulai naik di pasar tradisional.

“Tadi paling tinggi naik harga cabai tiung dan rawit di kisaran Rp 120 ribu per 1 kg,” katanya.

Makanya, untuk mengantisipasi kenaikan itu dari Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3)  Banjarmasin sudah membagi 15 ribu poly bag (pot kantong plastik) cabai kepada masyarakat khususnya kelompok tani.

“Tentunya agar bisa menghasilkan cabai sendiri. Ya minimal memenuhi kebutuhan rumah tangga untuk mencegah terjadinya inflasi. Kalau ada kelebihan bisa dijual,” ujarnya.

Ia menyatakan, untuk stok barang dan distribusi aman, karena setiap hari tidak ada masalah terkait hal distribusi. Terutama produk sayuran yang berasal dari luar daerah.

“Tapi kalau sayuran lokal memang lagi tinggi harganya. Oleh kemarin musim kemarau dan ini musim hujan belum ada yang tanam,” katanya.

Sehingga, pihaknya juga harus mengantisipasi dan memastikan suplai terjamin aman untuk kebutuhan masyarakat yang berbelanja.

Dilanjutkan, adapun upaya untuk menekan harga, salah satunya kerja sama dengan luar daerah terkait kebutuhan bahan pokok (Bapok). Salah satunya baru-baru tadi dengan Kabupaten Brebes terkait bawang merah.

“Tadi harga bawang relatif stabil di kisaran Rp 30 ribu dari Brebes dan sama juga dari Bima,” katanya.

Ibnu menekankan, bahan pokok penting yang perlu diantisipasi agar stok tidak kurang, yaitu gula, bawang merah dan daging.

“Untuk beras Insya Allah relatif aman dan stabil. Cuma harga tinggi terutama untuk beras lokal. Kalau daging tadi bervariatif harga nya dari Rp150 ribu – Rp 160 ribu untuk yang bagian Has,” katanya.

Sedangkan, untuk di toko atau Supermarket Modern relatif lebih stabil harga.

Bahkan mungkin bisa lebih murah dari pasar tradisional. Misal gula tadi harga Rp15 ribu di pasar tradisional malah Rp17 ribu.

Kemudian untuk suplai daging beku di ritel modern ketersediaannya selalu ada, dan bisa jadi alternatif untuk membeli daging, karena harganya mungkin lebih murah.

“Tapi masyarakat kebanyakan tidak terbiasa dengan daging beku. Padahal berdasarkan informasi ada juga para pedagang membeli daging di ritel modern,” tukasnya. (shn/smr)

Tags: Ibnu SinaMonitoringNataruPasarwalikota banjarmasin

Baca Juga

Masih Banyak Alat Timbang di Apotek Belum Tera Ulang

Masih Banyak Alat Timbang di Apotek Belum Tera Ulang

Senin, 3 Nov 2025 | 20:31
Bank Kalsel Kolaborasi OJK Gelar Puncak Bulan Inklusi

Bank Kalsel Kolaborasi OJK Gelar Puncak Bulan Inklusi

Minggu, 2 Nov 2025 | 13:17
Sering Terendam, Kondisi Rumah Muhammad Satar Cukup Memprihatinkan

Sering Terendam, Kondisi Rumah Muhammad Satar Cukup Memprihatinkan

Sabtu, 1 Nov 2025 | 20:55
Kerja Sama dengan Bank Kalsel, Diskopumker Banjarmasin Bakal Luncurkan KUR Senilai Rp 3 Miliar

Kerja Sama dengan Bank Kalsel, Diskopumker Banjarmasin Bakal Luncurkan KUR Senilai Rp 3 Miliar

Sabtu, 1 Nov 2025 | 14:57
Next Post
Ketua Ombudsman RI jadi Anggota Perpustakaan Palnam

Ketua Ombudsman RI jadi Anggota Perpustakaan Palnam

  • Kontak Kami
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist