Seputaran.id
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Umum
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Advetorial
  • Nasional
Home Kalsel Banjarmasin

Masih Ada Pengendara Melanggar Isyarat Traffic Light Simpang 4 Gerilya

Rabu, 10 Jan 2024 | 23:22 WITA
Masih Ada Pengendara Melanggar Isyarat Traffic Light Simpang 4 Gerilya. (foto : shn/seputaran)

Masih Ada Pengendara Melanggar Isyarat Traffic Light Simpang 4 Gerilya. (foto : shn/seputaran)

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, BANJARMASIN – Selama dua hari dilaksanakan, masih ada pengendara melanggar simulasi traffic light di Simpang 4 Gerilya, Jalan Lingkar Dalam Selatan. Sehingga, akan terus disosialisasikan terkait traffic light itu.

“Karena keberadaan traffic light ini pertama kali difungsikan masih banyak yang belum hafal untuk perilaku pengguna jalannya,” ujar Kepala Bidang Lalu Lintas (Kabid Lalin) Dinas Perhubungan (Dishub) Banjarmasin Febpry Ghara Utama, saat ditemui awak media di kantornya, Rabu (10/1/2024).

Ia mengatakan, kawasan tersebut dipasangi traffic light untuk memecah kepadatan lalu lintas. Mengingat, di kawasan tersebut kepadatan lalu lintas sangat tinggi, karena ada pondok pesantren, sekolah dan pemukiman penduduk sangat banyak.

Bonus Atlet Banjarmasin Peraih Medali Mengalami Penurunan, Februari Mulai Dicairkan

Bonus Atlet Banjarmasin Peraih Medali Mengalami Penurunan, Februari Mulai Dicairkan

Selasa, 27 Jan 2026 | 19:55
Tongkang Depan Balai Kota Banjarmasin Bakal Dipindah, Pertimbangan Estetika

Tongkang Depan Balai Kota Banjarmasin Bakal Dipindah, Pertimbangan Estetika

Selasa, 27 Jan 2026 | 19:51
Pagelaran Karasmian Kebudayaan Banjar dan Hasil Karya Siswa SMPN 2 Banjarmasin Ditampilkan

Pagelaran Karasmian Kebudayaan Banjar dan Hasil Karya Siswa SMPN 2 Banjarmasin Ditampilkan

Kamis, 22 Jan 2026 | 20:06
Jalin Sinergitas dengan Media, Dandim 1007/Banjarmasin Ingatkan Masyarakat Jangan Mudah Tergiring Kabar Hoax

Jalin Sinergitas dengan Media, Dandim 1007/Banjarmasin Ingatkan Masyarakat Jangan Mudah Tergiring Kabar Hoax

Kamis, 22 Jan 2026 | 19:55

Ia mengharapkan, seiring waktu kemacetan di kawasan tersebut bisa diminimalisir. “Kemacetan tidak bakal hilang, tapi kita bisa manajemen,” ujarnya.

Selama pelaksanaan rekayasa dan simulasi 2 hari, diakuinya memang belum semua para pengendara mengikuti isyarat lampu.

“Itu nanti akan kita sosialisasikan terus agar tidak rebut-rebutan bisa antre mengikuti isyarat lampu,” ucapnya.

Ia mengatakan, hasil evaluasi pihaknya akan ada empat fase arus lalu lintas dengan traffic light tersebut.

“Ketika fase 1 dari arah Fly over bisa ke Kelayan dan Basirih ke Gerilya jadi berlawan arah nya lalu berikutnya fase 2 bisa lurus. Kemudian fase 3 dari Gerilya bisa lurus ke Kelayan dan belok ke Fly Over. Fase terkahir dari Kelayan bisa lurus ke Gerilya dan belok ke Basirih,” jelasnya.

Dan diprioritaskan paling lama lampu hijaunya dari arah Gerilya dan Kelayan, oleh karena lalu lintas paling banyak.

Namun, kata dia, ada evaluasi dan kendala di traffic light yang dekat pintu masuk pondok pesantren. “Nanti akan didiskusikan dengan pihak sana seperti apa. Kalau dari arah Lingkar Basirih dan Fly Over itu aman,” ujarnya.

Ia menyebut, keberadaan traffic light itu juga untuk memastikan keselamatan pengendara dan sekitar.

“Kalau penegakan hukum yang melanggar traffic light itu sudah ranah kepolisian dan keberadaan traffic light bagi Dishub hanya untuk manajemen kemacetan,” tukasnya. (shn/smr)

Tags: banjarmasinDishub BanjarmasinSimpang 4 GerilyaTraffic light

Baca Juga

Terkait Perkara BOKAR, Lima Lembaga dan 20 Tokoh Tabalong Ajukan Amicus Curiae di PN Banjarmasin

Terkait Perkara BOKAR, Lima Lembaga dan 20 Tokoh Tabalong Ajukan Amicus Curiae di PN Banjarmasin

Kamis, 29 Jan 2026 | 20:29
Atasi Ancaman Banjir, Bangunan Ganggu Sungai dan Drainase Akan Dibersihkan

Atasi Ancaman Banjir, Bangunan Ganggu Sungai dan Drainase Akan Dibersihkan

Kamis, 29 Jan 2026 | 20:24
Pengguna Aplikasi Banjarmasin Pintar Rendah, Diskominfotik Gandeng SKPD dengan Layanan Tertinggi

Pengguna Aplikasi Banjarmasin Pintar Rendah, Diskominfotik Gandeng SKPD dengan Layanan Tertinggi

Kamis, 29 Jan 2026 | 20:05
Bhakti Korem Untuk Anak Bangsa : 2.500 Pasang Sepatu Dibagikan kepada Siswa

Bhakti Korem Untuk Anak Bangsa : 2.500 Pasang Sepatu Dibagikan kepada Siswa

Kamis, 29 Jan 2026 | 20:00
Next Post
Lapak Pedagang Pasar Pagi Digeser ke Dalam, Parkiran di Jalan Lambung Mangkurat Ditertibkan 

Lapak Pedagang Pasar Pagi Digeser ke Dalam, Parkiran di Jalan Lambung Mangkurat Ditertibkan 

  • Kontak Kami
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist