Seputaran.id
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional
No Result
View All Result
Seputaran.id
No Result
View All Result
  • Umum
  • Kalsel
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Advetorial
  • Nasional
Home

Kolaborasi dengan Pemkab Balangan, Bank Kalsel Bantu Dana Pembangunan Masjid Hayatuddin Desa Hukai

Selasa, 28 Jun 2022 | 12:12 WITA
Penyerahan bantuan dilakukan secara simbolis oleh Bupati Balangan Abdul Hadi dan Kepala Kantor Bank Kalsel Cabang Paringin, Agus Setiawan, kepada Perwakilan Panitia Pembangunan Masjid Hayatuddin, Risibli. (foto : Humas Bank Kalsel)

Penyerahan bantuan dilakukan secara simbolis oleh Bupati Balangan Abdul Hadi dan Kepala Kantor Bank Kalsel Cabang Paringin, Agus Setiawan, kepada Perwakilan Panitia Pembangunan Masjid Hayatuddin, Risibli. (foto : Humas Bank Kalsel)

Bagikan Di FacebookBagikan Di TwitterBagikan Di Whatsapp

SEPUTARAN.ID, PARINGIN – Kapasitas Masjid Hayatuddin tergolong cukup kecil dan saat ini tidak mampu lagi untuk menampung jamaah.

Atas dasar itu, Bank Kalsel melalui UPZ Bank Kalsel memberikan bantuan dana untuk pembangunan di Desa Hukai RT 02, Kecamatan Juai, Kabupaten Balangan, Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) tersebut.

Bantuan untuk dapat menunjang sarana dalam beribadah itu juga dikolaborasikan dengan Pemkab Balangan.

Dukung Program Pemerintah Akad Massal KUR, Bank Ikut Berkontribusi 250 Debitur

Dukung Program Pemerintah Akad Massal KUR, Bank Ikut Berkontribusi 250 Debitur

Sabtu, 25 Okt 2025 | 21:20
Bank Kalsel Catat Aset Tertinggi Sepanjang Sejarah, Tembus Rp35,36 Triliun di Triwulan III 2025

Bank Kalsel Catat Aset Tertinggi Sepanjang Sejarah, Tembus Rp35,36 Triliun di Triwulan III 2025

Kamis, 16 Okt 2025 | 11:11
UPZ Bank Kalsel Bantu Biaya Pendidikan Taufik Rahman

UPZ Bank Kalsel Bantu Biaya Pendidikan Taufik Rahman

Selasa, 30 Sep 2025 | 15:35
UPZ Bank Kalsel Berikan Bantuan kepada 15 Ustadz dan Ustadzah TPQ Yayasan Cahaya Muda Islam

UPZ Bank Kalsel Berikan Bantuan kepada 15 Ustadz dan Ustadzah TPQ Yayasan Cahaya Muda Islam

Minggu, 28 Sep 2025 | 12:51

Kepala Kantor Bank Kalsel Cabang Paringin, Agus Setiawan mengatakan, UPZ Bank Kalsel memberikan dana untuk pembangunan Masjid Hayatuddin sebesar Rp 20 juta.

“Semoga dengan adanya kolaborasi bersama Pemkab Balangan dapat mempercepat proses pembangunan Masjid Hayatuddin, agar memfasilitasi warga dalam beribadah dan melakukan kegiatan keagamaan,” katanya.

Diketahui dalam kolaborasi tersebut, Pemkab Balangan akan memberikan dana sebesar Rp500 juta yang bersumber dari APBD 2023 Balangan.

Bupati Balangan Abdul Hadi berterima kasih dengan pihak Bank Kalsel yang ikut memberikan sumbangsih untuk pembangunan Masjid itu.

“Semoga bantuan itu bermanfaat dan pembangunan tempat ibadah tersebut bisa segera terlaksana,” ujarnya.

Sementara Perwakilan Panitia Pembangunan Mesjid Hayatuddin, Risibli menuturkan, pembangunan itu sebagai upaya yang dilakukan agar dapat menampung lebih banyak jemaah. Mengingat, kapasitas masjid cukup kecil dan sudah tidak muat jika diisi banyak jemaah.

“Terima kasih kepada semua pihak yang membantu. Mudahan berkah dan menjadi amal ibadah,” katanya.

Penyerahan bantuan dilakukan secara simbolis oleh Bupati Balangan Abdul Hadi dan Kepala Kantor Bank Kalsel Cabang Paringin, Agus Setiawan, kepada Perwakilan Panitia Pembangunan Masjid Hayatuddin, Risibli.

Dalam penyerahan juga turut hadir sejumlah pejabat di Lingkungan Pemkab Balangan, Camat Juai, unsur Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan Juai, Kepala Desa dan Aparatur Desa setempat. (adv/smr)

Tags: Abdul Hadibank kalselDesa HukaiMasjid HayatuddinParinginPemkab Balanganseputaran.idUPZ Bank Kalsel

Baca Juga

Kemenag dan Disdik Batola : NKRI Harga Mati

Kemenag dan Disdik Batola : NKRI Harga Mati

Jumat, 31 Okt 2025 | 16:04
Muhidin Bongkar Fakta di Balik Dana Rp 5,1 Triliun: Bukan Mengendap, Tapi Strategi Keuangan Daerah

Muhidin Bongkar Fakta di Balik Dana Rp 5,1 Triliun: Bukan Mengendap, Tapi Strategi Keuangan Daerah

Selasa, 28 Okt 2025 | 17:56
Honda Anugerah Barabai Berbagi Cinta untuk Pelanggan Lewat Lomba Menghias Kue

Honda Anugerah Barabai Berbagi Cinta untuk Pelanggan Lewat Lomba Menghias Kue

Senin, 27 Okt 2025 | 10:19
Dukung Program Pemerintah Akad Massal KUR, Bank Ikut Berkontribusi 250 Debitur

Dukung Program Pemerintah Akad Massal KUR, Bank Ikut Berkontribusi 250 Debitur

Sabtu, 25 Okt 2025 | 21:20
Next Post
Masuk Pokir Zainal Hakim, Jembatan Padat Karya Diperbaiki 2023 Nanti

Masuk Pokir Zainal Hakim, Jembatan Padat Karya Diperbaiki 2023 Nanti

  • Kontak Kami
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

PT. Seputaran Media Rezeki

No Result
View All Result
  • Umum
    • Pemerintahan
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Politik
    • Religi
    • Seni Budaya
  • Kalsel
    • Banjarmasin
    • Daerah
  • Peristiwa
    • Kejadian
    • Kriminal
    • Hukum
  • Olahraga
    • Bola
    • Otomotif
  • Advetorial
    • Kementerian ATR / BPN
    • Pemprov Kalsel
    • DPRD Kalsel
    • Bank Kalsel
    • Dispersip Kalsel
    • Pemko Banjarmasin
    • DPRD Banjarmasin
    • Pemkab Tapin
    • Pemkab Barito Selatan
  • Nasional

PT. Seputaran Media Rezeki

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist